Pengaruh Metode Pembelajaran dan Figur Pengurus Pondok Terhadap Kepuasan Santri Pondok Pesantren Ma’had Ta’limil Qur’an Kota Pasuruan
Keywords:
metode pembelajaran, figur pengurus pondok, kepuasan santri, learning methods, boarding school management figures, student satisfactionAbstract
Permasalahan pada ponpes Ma’had Ta’limil Qur’an yaitu metode pembelajaran yang terlalu keras dan tidak ada target kelulusan menyebabkan beberapa santri malas menghafal. Kurangnya rasa segan beberapa santri pada pengurus pondok karena usia para pengurus yang masih sebaya, sehingga menimbulkan kurangnya rasa segan terhadap pengurus pondok, hal ini menjadi tantangan para pengurus untuk mendidik santri, dalam hal kepuasan santri perlu penanganan yang lebih. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh metode pembelajaran dan figur pengurus terhadap kepuasan santri pondok pesantren Ma’had Ta’limil Qur’an Kota Pasuruan. Metode penelitian yang digunakan kuantitatif. Analisis yang digunakan Uji Instrumen, Uji Asumsi Klasik, Regersi Linear Berganda, Koefisien Determinan (R2), dan Uji Hipotesis. Populasi yang digunakan yaitu seluruh santri ponpes Ma’had Ta’limil Qur’an Kota Pasuruan tahun 2023/2024 yang berjumlah 62 santri. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan jenis pengambilan sampel non probability sampling dengan teknik sensus. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1) metode pembelajaran yang efektif dan inovativ dan figur pengurus pondok yang positif berpengaruh signifikan terhadap kepuasan santri di pondok pesantren Ma’had Ta’limil Qur’an. 2) Metode pembelajaran berperan penting dalam menentukan kepuasan santri terhadap pengalaman belajar di pondok pesantren Ma’had Ta’limil Qur’an. 3) Figur pengurus pondok, termasuk sikap, kepemimpinan, dan dukungan, berdampak signifikan terhadap kepuasan santri terhadap lingkungan dan pengalaman belajar di pondok pesantren Ma’had Ta’limil Qur’an.
References
Ardini, N., & Saputra, W. (2023). … Pelayanan Tenaga Pendidik Dan Kualitas Fasilitas Pendidikan Terhadap Kepuasan Santri Dalam Perspektif Ekonomi Syariah. Journal of Sharia and Law, 2(3), 745–756. https://jom.uin-suska.ac.id/index.php/jurnalfsh/article/view/1175
Husnul Abdi. (2023). Tahfidz Adalah Program Menghafal Al-Quran, Kenali Metode dan Keutamaannya. https://www.liputan6.com/hot/read/5191462/tahfidz-adalah-program-menghafal-al-quran-kenali-metode-dan-keutamaannya?page=5
Jihan Nursuci, & Fadilla, A. (2022). Pengaruh Bauran Pemasaran Dan Kualitas Pelayanan Jasa Pendidikan Terhadap Kepuasan Santri Pondok Pesantren Al-Mushlih Karawang. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 8(September), 281–292. http://jurnal.peneliti.net/index.php/JIWP/article/view/2198%0Ahttps://jurnal.peneliti.net/index.php/JIWP/article/download/2198/1824
Karim, M. (2019). Pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan santri di pondok pesantren tidar kota magelang. Jurnal Akuntansi Dan Manajemen, 3(2), 34–38.
Kotler, P., & Keller, K. L. 2014. Manajemen Pemasaran Jilid 1&2 Edisi Ke 13. Jakarta: Erlangga.
Ma’soem, Y. Al. (2022). 5 Faktor Eksternal Penyebab Santri Tidak Betah di Pesantren. Retrieved November 16, 2022, from https://almasoem.sch.id/5-faktor-eksternal-penyebab-santri-tidak-betah-di-pesantren/
Mustafa. (2020). PENGARUH METODE MENGHAFAL DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA TERHADAP PRESTASI MENGHAFAL AL-QUR’AN. 2(2), 165–184.
Nancy, Y. (2023). Mengenal Jenis-jenis Pondok Pesantren dan Contohnya. https://tirto.id/mengenal-jenis-jenis-pondok-pesantren-dan-contohnya-gRe9
Ningsih, R. I. S. (2019). Peran Pengurus Pondok Pesantren Dalam Pembinaan Karakter Kedisiplinan Santri di Pondok Thoriqul Huda Ponorogo. Asketik, 3(2), 189–195. https://doi.org/10.30762/ask.v3i2.1587
Nodityas, Muhammad Mirwan M, A. K. (2020). Implementasi Metode Pembelajaran dalam Menghafal Al-Qur’an di Pondok Pesantren Muhammadiyah At-Tanwir Metro. Jurnal Pendidikan Islam Al-Affan, 1(1), 41–49.
Redaksi. (2022). Kabupaten Mana di Jawa Timur yang Paling Banyak Santrinya?. Kita Tidak akan Menduganya. https://damarinfo.com/kabupaten-mana-di-jawa-timur-yang-paling-banyak-santrinya-kita-tidak-akan-menduganya/
Rizalludin, A. (2019). Implementasi Metode Talaqqi Dalam Pembelajaran Tahsin Dan Tahfiz Al-Qur’an. Khazanah Pendidikan Islam, 1(1), 33–37. https://doi.org/10.15575/kp.v1i1.7138
Rosyda Mufida, K. (2023). Peran Pengurus Dalam Menerapkan Nilai Disiplin Belajar Pada Santri. Gahwa, 1(2), 16–31. https://doi.org/10.61815/gahwa.v1i2.238
Shofiyani, D., Azis, A., & Setiawan, I. (2021). Efektivitas Metode Al-Qasimi Terhadap Kemampuan Santri dalam Menghafal al-Qur’an. Bestari | Jurnal Studi Pendidikan Islam, 17(2), 132. https://doi.org/10.36667/bestari.v17i2.510
Sisi Sulistia. (2021). Pengalaman Hidup Menjadi Santri di Pondok Pesantren. Retrieved May 19, 2021, from https://kumparan.com/sisi-sulistia/pengalaman-hidup-menjadi-santri-di-pondok-pesantren-1vm69W6LO7R/4
Sugiyono S. 2014. Metode Peneltian Kuantitatif; Kualitatif Dan R&D. Bandung Alfabeta.
Sumarni, Sa’dullah, A., & Sufiyana, A. Z. (2020). Peran Pengurus Pondok dalam Menerapkan Reward dan Punishment untuk Meningkatkan Kedisiplinan Santri di Pondok Pesantren Daarul Falah Areng-Areng, Dadaprejo, Junrejo Kota Batu. VICRATINA: Jurnal Pendidikan Islam, 5(7), 168–176. http://riset.unisma.ac.id/index.php/fai/index
Widyarini, & Rohmah, M. (2014). Pengaruh Persepsi Biaya, Lokasi, Fasilitas, Lingkungan, Figur Pengasuh, dan Metode Belajar terhadap Kepuasan Santri Tinggal di Pondok Pesantren. Jurnal Hukum Islam Dan Bisnis, 6(1), 37–65. http://ejournal.uin-suka.ac.id/syariah/azzarqa/article/view/1301
Wiwi Alawiyah Wahid. (2012). Cara Cepat Bisa Menghafal Al-Qur’an.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Revenue Manuscript
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Hak cipta artikel dimiliki oleh jurnal Revenue Manuscript
Ciptaan disebarluaskan di bawah Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.